4 Tipe Printer HP yang Harganya di Bawah Sejuta - Siapa bilang beli printer itu mahal, karena sekarang rasanya tak mustahil lagi, karena saat ini juga sudah banyak tersedia printer HP dengan fitur scan dan copy dengan harga tentu super murah. Dengan kisaran 500 ribuan biasanya sudah bisa anda dapatkan. Daripada anda harus ngeprint di tukang rental, juga dengan biaya yang juga tidak sedikit. Misalnya print 100 lembar saja, dihitung per lembar 500, anda harus mengeluarkan 50 ribu.
4 Tipe Printer HP yang Harganya di Bawah Sejuta |
Jika serumah atau satu kos bisa dipakai bareng-bareng karena tentu akan bisa menghemat pengeluaran. Jadi tinggal beli tinta dan suntik saja. Namun sebenarnya selain dari yang saya sebutkan diatas, printer merk HP juga dikenal dengan printer yang memberikan catridge dengan harga murah, untuk no tertentu anda bisa mendapatkan dengan harga hanya 80 ribu barunya, harga yang murah bukan? jadi ketika catridge hitam rusak misalnya anda tinggal beli yang harga 80 ribu tersebut, dan dengan catatan no catridge setipe saja.
Nah setelah membahas hal-hal diatas, berikut ini 4 tipe merk HP paling murah yang dikeluarkan di tahun 2013 ini :
HP Deskjet D1000 bisa anda dapatkan di pasaran dengan harga 400 ribuan
HP Deskjet D1050 (Print, Scan, Copy) Di toko printer dijual di kisaran harga 600 ribuan
HP Deskjet K010 / D2010 dijual dengan harga 600 ribuan
HP Deskjet K110 / D2060 Di pasaran anda bisa dpatkan dengan harga 700 ribuan.
Nah dengan 4 referensi diatas mana yang kira-kira paling pas untuk anda, apabila anda membutuhkan fitur yang bisa untuk scan dan copy maka anda bisa memilih D1050, maka sudah cukup lumayan untuk digunakan di rumah atau kos-kosan, akan tetapi jika dana anda sangat mepet anda bisa beli yang tipe D1000.
Sebab kebanyakan printer HP murah menggunakan catridge dengan bak tinta kecil sebaiknya memang tidak digunakan untuk kantor atau dinas, sebab anda akan capek suntik bolak balik. Memang printer ini lebih cocok digunakan untuk rumahan, serta memang printer HP kebanyakan tidak compatible untuk diinfus / modifikasi. Demikian adalah 4 Tipe Printer HP yang Harganya di Bawah Sejuta, simak juga Spesifikasi Harga Printer Hp Photosmart 7510 all in one.